Musda Golkar Riau Kembali Ditunda, DPP Kirim Surat Resmi Ke Ketua DPD I Golkar Provinsi Riau


Pekanbaru | Senin 20-10-2025, 18:16 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Musyawarah Daerah (Musda) DPD I Golkar Riau kembali ditunda. DPP Golkar sudah mengirimkan surat resmi perihal penundaan waktu pelaksanaan Musda kepada Ketua DPD I Golkar Provinsi Riau. Surat DPP Golkar nomor B-805/DPP/GOLKAR/X/2025, tanggal 18 Oktober 2025, ditandatangani langsung oleh Ketua Umum DPP Partai Golkar Bahlil Lahadalia dan Sekretaris Jenderal (Sekjend) Muhammad Sarmuji. Pada poin 2 surat tersebut disebutkan, DPP Partai Golkar menyampaikan bahwa

Selengkapnya

Maju Calon Ketua IKA UIR Dumai, Ketua PP Sebut Viencent Tokoh Milenial Inspiratif dan Peduli Sosial


Pekanbaru | Jumat 17-10-2025, 23:57 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Dukungan terhadap Viencent Moerghasini Yusuf untuk maju sebagai Calon Ketua Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Islam Riau (UIR) DPC Dumai terus mengalir. Kali ini datang dari sosok Ketua Pemuda Pancasila (PP) Kota Dumai, Abdul Kadir, yang akrab disapa Roby. Roby menilai Viencent sebagai sosok pemuda kreatif, inovatif, dan berdedikasi tinggi dalam berbagai bidang, mulai dari sosial, kepemudaan hingga kegiatan kemasyarakatan. Viencent adalah figur muda

Selengkapnya

Gubernur Riau Abdul Wahid Ajak Lulusan UIN Suska Riau Jadi Penerus Perubahan


Pekanbaru | Jumat 17-10-2025, 23:53 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Gubernur Riau (Gubri), Abdul Wahid, menghadiri Sidang Senat Terbuka pelaksanaan Wisuda UIN Sultan Syarif Kasim (Suska) Riau Periode VIII Tahun 2025, Selasa (14/10/2025). Acara digelar di Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) UIN Suska dan diikuti oleh ribuan wisudawan dari berbagai jenjang pendidikan, yakni Program Doktor ke-69, Magister ke-101, serta Sarjana dan Diploma ke-121. Pada kesempatannya, Wahid mengungkapkan rasa bangganya kepada para lulusan yang

Selengkapnya

Hujan Deras di Pekanbaru, Sejumlah Wilayah Tergenang dan Lalu Lintas Macet


Pekanbaru | Selasa 14-10-2025, 22:13 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru — Hujan deras yang mengguyur Kota Pekanbaru, Riau, Minggu (12/10/2025) sore, menyebabkan sejumlah wilayah tergenang air dan lalu lintas tersendat parah. Guyuran hujan mulai turun sekitar pukul 16.38 WIB dan berlangsung cukup lama. Akibatnya, beberapa titik seperti di Kecamatan Sukajadi, Marpoyan Damai, dan Bukit Raya mengalami banjir hingga setinggi 40 senti meter. Seorang warga Bujang mengatakan, air mulai masuk ke dalam rumahnya tak lama setelah hujan

Selengkapnya

Agung Anugrah Dicopot, Ingot Ahmad Hutasuhut Ditunjuk Sebagai Plt Direktur PDAM Tirta Siak


Pekanbaru | Selasa 14-10-2025, 22:05 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, menunjuk Ingot Ahmad Hutasuhut sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Siak. Penunjukan Ingot, dilakukan pasca Agung Anugrah dicopot dari jabatannya sebagai Direktur PDAM Tirta Siak. Surat Keputusan (SK) penunjukan Plt Direktur PDAM Tirta Siak diserahkan kepada Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kota (Setdako) Pekanbaru, Ingot Ahmad Hutasuhut selaku Dewan

Selengkapnya

Buntut Terbitkan Izin Tempat Hiburan Malam yang Sempat Diprotes Warga, Gubri Copot Plt Kadispar


Pekanbaru | Minggu 12-10-2025, 01:13 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Gubernur Riau (Gubri) Abdul Wahid mencopot Plt Kepala Dinas Pariwisata Riau Ade Yudhistira. Pencopotan setelah warga protes keberadaan tempat hiburan malam yang mendapat izin Pemerintah Provinsi Riau. Abdul Wahid mencopot Ade di tengah protes warga soal tempat hiburan malam yang kini kerap dijadikan tempat maksiat. Jabatan itu harus ditinggalkan Ade yang baru dijabat dua pekan terakhir. Tempat hiburan HW Live House di Jalan Soekarno-Hatta, menjadi

Selengkapnya

Dr. Ragil Ajak Alumni UIR Dumai Bersatu dan Besarkan Panji IKA UIR


Pekanbaru | Sabtu 11-10-2025, 00:27 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Keluarga Alumni Universitas Islam Riau (DPP IKA UIR), Dr. Ragil, terus mengembangkan panji-panji organisasi alumni UIR ke berbagai kabupaten dan kota di Provinsi Riau. Setelah sukses melaksanakan Musyawarah Cabang (Muscab) I di Kabupaten Indragiri Hilir dan Indragiri Hulu, kini giliran Kota Dumai yang bersiap menggelar Muscab I IKA UIR pada 19 Oktober 2025 mendatang. “Saya sangat mengapresiasi semangat juang

Selengkapnya

Gelar Aksi Damai, Keluarga H Masrul Desak KPK Periksa BPN Pekanbaru Dugaan Gratifikasi Terkait PT HM Sampoerna


Pekanbaru | Kamis 09-10-2025, 00:08 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Ratusan massa dari keluarga besar H Masrul akan menggelar aksi damai di kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Pekanbaru, Rabu (8/10/2025). Aksi tersebut menuntut agar mantan Kepala BPN Pekanbaru Doni Syafrial bersama dua bawahannya H dan M diperiksa atas dugaan gratifikasi dari PT HM Sampoerna terkait sengketa lahan yang melibatkan keluarga H Masrul seluas 1 Hektar di Jalan Arifin Achmad Kota Pekanbaru. Dalam konferensi pers, perwakilan keluarga H

Selengkapnya

Mobil Kapolres Kuansing diRusak Usai Diserang Massa Penolak Penertiban Tambang Emas Ilegal


Pekanbaru | Kamis 09-10-2025, 00:06 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Suasana mencekam terjadi di Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Selasa (7/10/2025), saat tim gabungan Forkopimda melakukan penertiban aktivitas Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di wilayah Kecamatan Cerenti. Aksi yang awalnya berjalan kondusif tiba-tiba berubah ricuh setelah puluhan orang tak dikenal menyerang rombongan aparat dan pejabat daerah yang tengah bertugas. Penertiban yang dipimpin langsung oleh Bupati Kuansing Suhardiman Amby bersama

Selengkapnya

Sabar, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Pemprov Riau Proses Usulan NIP


Pekanbaru | Rabu 08-10-2025, 17:04 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau melalui Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Riau telah mengajukan formasi penempatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu bagi pegawai non ASN. Total ada sebanyak 2.533 pegawai non ASN yang tidak lulus seleksi PPPK tahap I dan II diusulkan untuk diangkat menjadi PPPK Paruh Waktu ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB). Saat ini proses pengangkatan PPPK Parah Waktu

Selengkapnya

Sudah 10 Pelamar Daftar Asesmen 20 Jabatan Eselon II Pemprov Riau


Pekanbaru | Selasa 07-10-2025, 17:57 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Lima hari dibuka, sudah ada 10 pelamar yang mendaftar seleksi terbuka (asesmen) 20 jabatan eselon II di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau. Pendafatraan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (PTP) di lingkungan pemerintah setempat sendiri mulai dibuka pada 29 September hingga 13 Oktober 2025 mendatang. "Sampai kemarin sudah ada 10 pelamar yang mendaftar seleksi terbuka jabatan eselon II Pemprov Riau," kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala

Selengkapnya

KPK Pulihkan Aset Negara Rp9,6 Miliar dari Tiga Koruptor Pekanbaru, Termasuk Eks Pj Wali Kota


Pekanbaru | Selasa 07-10-2025, 17:54 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menunjukkan komitmennya dalam memulihkan kerugian negara dari hasil tindak pidana korupsi. Lembaga antirasuah itu berhasil mengeksekusi tiga terpidana kasus korupsi di Pekanbaru dan mengembalikan aset negara senilai Rp9,6 miliar lebih, disertai setoran mata uang asing. Total dana yang berhasil dikembalikan ke kas negara mencapai Rp9.672.704.000,00 ditambah US$1.021, SGD35, dan 1.796 Ringgit Malaysia. Ketiga

Selengkapnya

Zulkardi Dorong Pemprov Riau Cari Terobosan Selamatkan Honorer Non-Database


Pekanbaru | Minggu 05-10-2025, 11:57 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Polemik nasib tenaga honorer non-database BKN di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau kembali menjadi sorotan. Ribuan honorer yang gagal seleksi CPNS maupun PPPK 2024 terancam kehilangan pekerjaan mulai Oktober 2025, menyusul pemberlakuan Undang-undang Nomor 20 Tahun 2023 yang melarang pengangkatan pegawai non-ASN. Menyikapi keresahan ini, salah satu perwakilan aliansi honorer non-database mendatangi DPRD Kota Pekanbaru. Mereka bertemu dengan Anggota

Selengkapnya

Polda Riau Tahan Eks Pegawai Bank BUMN Terkait Dugaan Korupsi Rp7,9 Miliar


Pekanbaru | Jumat 03-10-2025, 13:24 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Kepolisian Daerah (Polda) Riau menetapkan seorang mantan pegawai BRI Cabang Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan berinisial LF sebagai tersangka dugaan korupsi kredit fiktif. Tersangka yang bertugas sebagai marketing kredit ditahan. "Penyidik telah menetapkan tersangka dugaan korupsi kredit fiktif di Bank BUMN Cabang Pangkalan Kerinci dengan inisial LF. Yang bersangkutan telah ditahan di Mapolda Riau," ujar Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus)

Selengkapnya

Tak Mau Dirumahkan, Honorer TMS Minta Perlindungan DPRD dan Gubernur Riau


Pekanbaru | Jumat 03-10-2025, 13:22 WIB

Mediasindonews.com I Pekanbaru - Puluhan tenaga kerja Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) mendatangi DPRD Provinsi Riau, Selasa (30/9/2025). Mereka menemui Komisi I untuk menyampaikan aspirasi terkait nasib tenaga honorer, khususnya yang berstatus tidak memenuhi syarat (TMS). Dalam pertemuan tersebut, para tenaga honorer TMS menyampaikan tiga tuntutan utama. Pertama, mereka meminta Gubernur Riau segera memerintahkan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) melakukan verifikasi dan

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
1 Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
Rabu, 21-08-3024 - 18:56 WIB
2 Lagi Lagi Kejadian Kebakaran dipekanbaru , Ada Korban Jiwa Meninggal
Minggu, 23-11-2025 - 00:01 WIB
3 Tinjau Rumah Roboh, Bupati Asmar Perintahkan Perkim Bangun Ulang
Sabtu, 22-11-2025 - 23:46 WIB
4 Lapas Bagansiapiapi Ikuti Bimtek SPPT-TI dan Pelayanan Publik yang Digelar Kanwil Pemasyarakatan Riau
Jumat, 21-11-2025 - 18:45 WIB
5 Kelanjutan Asesmen 20 JPTP Pemprov Riau, Plt Gubri Minta Petunjuk Kemendagri
Jumat, 21-11-2025 - 18:37 WIB
6 Anggota DPRD RI Karmila Sari akan Hadiri Kick Off Open Turnamen Bola Voli di Kuba 2025, Rohil
Rabu, 19-11-2025 - 20:01 WIB
7 Lapas Bagansiapiapi Gelar Kejuaraan Tenis Meja Tingkat SD Se-Kecamatan Bangko Sambut HUT KEMENIMIPAS KE-1 
Rabu, 19-11-2025 - 19:59 WIB
8 Plt Gubernur Riau Pastikan Asesmen PTP Lanjut Sesuai Aturan, Tes Kompetensi Mulai Hari Ini
Rabu, 19-11-2025 - 19:58 WIB
9 3 Pramusaji di Rumdin Gubernur Riau Diduga Rusak Segel KPK
Selasa, 18-11-2025 - 16:13 WIB
10 PAD dan Dana Tranfer Turun, Pemprov Riau Terpaksa Potong TPP ASN 30 Persen
Selasa, 18-11-2025 - 16:11 WIB
11 Perwira Polres Rohul Di-PTDH Usai Digerebek Berduaan dengan Bhayangkari
Selasa, 18-11-2025 - 16:09 WIB
12 Lapas Bagansiapiapi Dan Polres Rohil Singkronkan Kesiapan Senjata Keamanan 
Selasa, 18-11-2025 - 15:59 WIB
13 Sempena HUT KEMENIMIPAS KE-1 PLT Kalapas Bagansiapiapi Buka Pekan Olahraga Warga Binaan 
Selasa, 18-11-2025 - 15:57 WIB
14 ACF Rontgen Dada Hari Pertama Di Lapas Bagansiapiapi : 222 WBP Ikuti Pemeriksaan X-RAY
Selasa, 18-11-2025 - 15:55 WIB
15 Plt Gubernur SF Hariyanto Komitmen Dukung Pengembangan Olahraga di Riau
Senin, 17-11-2025 - 22:07 WIB
16 Perkuat Kolaborasi, Plt Kalapas Kunjungi Direktur RSUD dr. RM Pratomo
Jumat, 14-11-2025 - 12:45 WIB
17 Kanwil Ditjenpas Riau Dampingi Komisi XIII DPR RI Tinjau Lapas Pekanbaru: Dorong Penguatan Pembinaan dan Pengawasan Lapas
Jumat, 14-11-2025 - 12:43 WIB
18 Sempat Dibawa KPK, Sekda Riau Kembali Jalani Aktivitas Seperti Biasa
Kamis, 13-11-2025 - 11:07 WIB
19 Pengembangan Kasus OTT di Riau, KPK Geledah Kendaraan Dinas Plt Gubri dan Sekdaprov
Kamis, 13-11-2025 - 11:05 WIB
20 Langkah Nyata Mengatasi Banjir Rob dan Menata Kota Lebih Baik
Selasa, 11-11-2025 - 19:41 WIB
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© mediasindonews.com