Pimpin Apel Gabungan Perdana Pj Bupati Kampar Tekan Kasus Stunting Dan Penyalagunaan Narkoba Yang Merusak Generasi
Senin, 30-05-2022 - 11:07:36 WIB
Baca juga:
   
 

Mediasindonews.com | Bangkinang Kota - Pasca dilantik menjadi PJ Bupati Kampar, Dr. H. Kamsol, MM memimpin Apel Gabungan Perdana bersama ASN dan THL di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kampar, di halaman Kantor Bupati Kampar, Senin (30/5/2022) Pagi.

Demikian disampikan oleh Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM memberikan arahan pada Apel Gabungan Perdananya dengan Tema Stunting, Kesehatan dan Pendidikan.

PJ Bupati Kampar Dr. H. kamsol, MM terus gesa Penurunan angka Stunting di Kabupaten Kampar, menegaskan bahwa kasus stunting sangat berisiko menurunkan produktivitas pada  saat dewasa nanti dan menjadikan anak rentan terhadap penyakit, Penurunan stunting penting dilakukan sedini mungkin untuk menghindari dampak jangka panjang yang merugikan seperti terhambatnya tumbuh kembang anak.

Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM selalu membangun komitmen bersama sekaligus mengambil langkah-langkah percepatan pencegahan dan penurunan stunting di Kabupaten Kampar.

Menurut dia, hal ini juga sejalan dengan komitmen pemerintah pusat yang tertuang dalam Perpres Nomor 18 Tahun 2020 tentang RPJMN 2020-2024.

“Dalam upaya pencegahan stunting ini, tidak bisa dilakukan Pemerintah Daerah saja, Pemdes dan masyarakat juga harus bisa berkomunikasi dan bersinergi.

Karena permasalahan stunting ini juga berkaitan dengan target pembangunan pemerintah pada bidang peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) berkualitas”ujar Kamsol.

Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM mengingatkan kembali tentang pentingnya Pendidikan, Pemerintah Kabupaten Kampar terus mendorong pembangunan pendidikan agar semakin maju dan bermutu.

Upaya peningkatan sarana prasarana pendidikan terus dilakukan, agar kegiatan belajar mengajar berjalan optimal. Kualitas tenaga kependidikan juga terus ditingkatkan dalam mewujudkan peserta didik berkualitas, “ujarnya”

Dr. H. Kamsol selaku Pj Bupati Kampar menegaskan tentang bahaya nya penyalagunaan narkoba untuk generasi muda kita, saya berharap untuk kepada tenaga pendidik buat pemahaman kepada generasi muda kita terkait narkoba dan juga bahaya yang mengintai dibalik penyalahgunaan narkoba. Bahaya yang mengintai saat ini adalah narkoba dapat mengintai dimana saja dan dapat diakses kapan saja.

“Saya berbincang cerita bersama kapolres kampar bahwa setiap hari beliau menangkap pengedar dan memakai narkoba, ternyata itu dilakukan kebanyakan dikampung kampung, ini tentunya merupakan rusaknya generasi muda, generasi bangsa kita. Tentunya kita harus selesaikan persoalan ini, gesa terus penangkapan yang merusak citra dan generasi bangsa, “tutup kamsol.(Endang)

Sumber:Diskominfo Kampar/ISN

Editor:Doni




 
Berita Lainnya :
  • Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
  • Lagi Lagi Kejadian Kebakaran dipekanbaru , Ada Korban Jiwa Meninggal
  • Tinjau Rumah Roboh, Bupati Asmar Perintahkan Perkim Bangun Ulang
  • Lapas Bagansiapiapi Ikuti Bimtek SPPT-TI dan Pelayanan Publik yang Digelar Kanwil Pemasyarakatan Riau
  • Kelanjutan Asesmen 20 JPTP Pemprov Riau, Plt Gubri Minta Petunjuk Kemendagri
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    1 Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
    Rabu, 21-08-3024 - 18:56 WIB
    2 Lagi Lagi Kejadian Kebakaran dipekanbaru , Ada Korban Jiwa Meninggal
    Minggu, 23-11-2025 - 00:01 WIB
    3 Tinjau Rumah Roboh, Bupati Asmar Perintahkan Perkim Bangun Ulang
    Sabtu, 22-11-2025 - 23:46 WIB
    4 Lapas Bagansiapiapi Ikuti Bimtek SPPT-TI dan Pelayanan Publik yang Digelar Kanwil Pemasyarakatan Riau
    Jumat, 21-11-2025 - 18:45 WIB
    5 Kelanjutan Asesmen 20 JPTP Pemprov Riau, Plt Gubri Minta Petunjuk Kemendagri
    Jumat, 21-11-2025 - 18:37 WIB
    6 Anggota DPRD RI Karmila Sari akan Hadiri Kick Off Open Turnamen Bola Voli di Kuba 2025, Rohil
    Rabu, 19-11-2025 - 20:01 WIB
    7 Lapas Bagansiapiapi Gelar Kejuaraan Tenis Meja Tingkat SD Se-Kecamatan Bangko Sambut HUT KEMENIMIPAS KE-1 
    Rabu, 19-11-2025 - 19:59 WIB
    8 Plt Gubernur Riau Pastikan Asesmen PTP Lanjut Sesuai Aturan, Tes Kompetensi Mulai Hari Ini
    Rabu, 19-11-2025 - 19:58 WIB
    9 3 Pramusaji di Rumdin Gubernur Riau Diduga Rusak Segel KPK
    Selasa, 18-11-2025 - 16:13 WIB
    10 PAD dan Dana Tranfer Turun, Pemprov Riau Terpaksa Potong TPP ASN 30 Persen
    Selasa, 18-11-2025 - 16:11 WIB
    11 Perwira Polres Rohul Di-PTDH Usai Digerebek Berduaan dengan Bhayangkari
    Selasa, 18-11-2025 - 16:09 WIB
    12 Lapas Bagansiapiapi Dan Polres Rohil Singkronkan Kesiapan Senjata Keamanan 
    Selasa, 18-11-2025 - 15:59 WIB
    13 Sempena HUT KEMENIMIPAS KE-1 PLT Kalapas Bagansiapiapi Buka Pekan Olahraga Warga Binaan 
    Selasa, 18-11-2025 - 15:57 WIB
    14 ACF Rontgen Dada Hari Pertama Di Lapas Bagansiapiapi : 222 WBP Ikuti Pemeriksaan X-RAY
    Selasa, 18-11-2025 - 15:55 WIB
    15 Plt Gubernur SF Hariyanto Komitmen Dukung Pengembangan Olahraga di Riau
    Senin, 17-11-2025 - 22:07 WIB
    16 Perkuat Kolaborasi, Plt Kalapas Kunjungi Direktur RSUD dr. RM Pratomo
    Jumat, 14-11-2025 - 12:45 WIB
    17 Kanwil Ditjenpas Riau Dampingi Komisi XIII DPR RI Tinjau Lapas Pekanbaru: Dorong Penguatan Pembinaan dan Pengawasan Lapas
    Jumat, 14-11-2025 - 12:43 WIB
    18 Sempat Dibawa KPK, Sekda Riau Kembali Jalani Aktivitas Seperti Biasa
    Kamis, 13-11-2025 - 11:07 WIB
    19 Pengembangan Kasus OTT di Riau, KPK Geledah Kendaraan Dinas Plt Gubri dan Sekdaprov
    Kamis, 13-11-2025 - 11:05 WIB
    20 Langkah Nyata Mengatasi Banjir Rob dan Menata Kota Lebih Baik
    Selasa, 11-11-2025 - 19:41 WIB
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © mediasindonews.com