Puluhan Sekuriti Hadang Wartawan Saat Liputan Konflik di Kuansing
Selasa, 06-06-2023 - 15:10:49 WIB
Baca juga:
   
 

KUANSING- Konflik Lahan PT. Wanasari Versus (Vs) Warga setempat  tidak kunjung usai. Pasalnya, Warga setempat tidak menerima perlakuan diduga perampasan lahan oleh Pihak PT. Wanasari.


Hari ini, 5 Juni 2023 konflik mulai melebar, buktinya, dua orang wartawan di Kuansing mendapat perlakuan tidak menyenangkan dari puluhan Sekuriti PT.Wanasari di kecamatan Singingi Hilir, kabupaten Kuantan Singingi, Riau.


Menurut pengakuan Anasrul dan Ikhzar saat mereka hendak mewawancari pihak Opertor alat berat PT.Wanasari guna menggali dan mendapatkan informasi terkait konflik tersebut,"tiba -tiba security yang saat itu berada di lahan  membentak saya dengan keras di depan Warga setempat dan ini saya rasa meremehkan profesi saya sebagai jurnalis di Kabupaten Kuantan Singingi ini,"Ujar Kabiro Jetsiber.com itu yang bernama Ihkzar.


"Ini bukan urusan kalian dan untuk apa kalian ingin tahu."Kata Sekuriti itu dicontohkan Ihkzar.


Setelah itu, Ketua Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI), sambil nge-share sebuah vidio berdurasi pendek ke grup WhatsApp Sekitar Kuansing menuliskan,"Video ini buktinya! Saya sendiri di antara mereka tadi sempat bentrok antara warga Dan security, melihat warga ada yang dipegangi oleh security, Saya turun meminta untuk melepaskan warga tersebut dan berusaha melerainya,"tulisannya Anasrul Mardiansyah 


Mendapati dirinya dibentak oleh securty PT.Wanasari, Ikhzar tidak menerima perlakuan tersebut dan berjanji akan melaporkan hal tersebut ke Polda Riau.


"Iya, Pemred saya dah buat laporan ke Polda Riau, mungkin esok pagi diantar ke Mapolda Riau,"cakap Ihkzar yang biasa disapa Rapi itu.


Kemudian, Ketua Forum Pers Independen Indonesia Koordinator Wilayah Kuansing, Rusman Antagana mengecam perlakuan puluhan Sekuriti itu,"Saya tidak terima anggota FPII Kuansing dimaki-maki, jika Pemred Media Ihkzar tidak melaporkan hal ini, tentu saya sebagai FPII Korwil Kuansing akan melaporkan ke Mapolres Kuansing," ucap Rusman dengan muka hitam kemerah-merahan.


Saat berita ini dipublikasikan, pihak PT Wanasari ataupun pihak Sekuriti masih usaha tahap konfirmasi




 
Berita Lainnya :
  • Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
  • Lagi Lagi Kejadian Kebakaran dipekanbaru , Ada Korban Jiwa Meninggal
  • Tinjau Rumah Roboh, Bupati Asmar Perintahkan Perkim Bangun Ulang
  • Lapas Bagansiapiapi Ikuti Bimtek SPPT-TI dan Pelayanan Publik yang Digelar Kanwil Pemasyarakatan Riau
  • Kelanjutan Asesmen 20 JPTP Pemprov Riau, Plt Gubri Minta Petunjuk Kemendagri
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    1 Pembukaan Pacu Jalur Kuansing 2024, Seluruh Pejabat Tinggi Diarak Dengan Perahu Baganduang
    Rabu, 21-08-3024 - 18:56 WIB
    2 Lagi Lagi Kejadian Kebakaran dipekanbaru , Ada Korban Jiwa Meninggal
    Minggu, 23-11-2025 - 00:01 WIB
    3 Tinjau Rumah Roboh, Bupati Asmar Perintahkan Perkim Bangun Ulang
    Sabtu, 22-11-2025 - 23:46 WIB
    4 Lapas Bagansiapiapi Ikuti Bimtek SPPT-TI dan Pelayanan Publik yang Digelar Kanwil Pemasyarakatan Riau
    Jumat, 21-11-2025 - 18:45 WIB
    5 Kelanjutan Asesmen 20 JPTP Pemprov Riau, Plt Gubri Minta Petunjuk Kemendagri
    Jumat, 21-11-2025 - 18:37 WIB
    6 Anggota DPRD RI Karmila Sari akan Hadiri Kick Off Open Turnamen Bola Voli di Kuba 2025, Rohil
    Rabu, 19-11-2025 - 20:01 WIB
    7 Lapas Bagansiapiapi Gelar Kejuaraan Tenis Meja Tingkat SD Se-Kecamatan Bangko Sambut HUT KEMENIMIPAS KE-1 
    Rabu, 19-11-2025 - 19:59 WIB
    8 Plt Gubernur Riau Pastikan Asesmen PTP Lanjut Sesuai Aturan, Tes Kompetensi Mulai Hari Ini
    Rabu, 19-11-2025 - 19:58 WIB
    9 3 Pramusaji di Rumdin Gubernur Riau Diduga Rusak Segel KPK
    Selasa, 18-11-2025 - 16:13 WIB
    10 PAD dan Dana Tranfer Turun, Pemprov Riau Terpaksa Potong TPP ASN 30 Persen
    Selasa, 18-11-2025 - 16:11 WIB
    11 Perwira Polres Rohul Di-PTDH Usai Digerebek Berduaan dengan Bhayangkari
    Selasa, 18-11-2025 - 16:09 WIB
    12 Lapas Bagansiapiapi Dan Polres Rohil Singkronkan Kesiapan Senjata Keamanan 
    Selasa, 18-11-2025 - 15:59 WIB
    13 Sempena HUT KEMENIMIPAS KE-1 PLT Kalapas Bagansiapiapi Buka Pekan Olahraga Warga Binaan 
    Selasa, 18-11-2025 - 15:57 WIB
    14 ACF Rontgen Dada Hari Pertama Di Lapas Bagansiapiapi : 222 WBP Ikuti Pemeriksaan X-RAY
    Selasa, 18-11-2025 - 15:55 WIB
    15 Plt Gubernur SF Hariyanto Komitmen Dukung Pengembangan Olahraga di Riau
    Senin, 17-11-2025 - 22:07 WIB
    16 Perkuat Kolaborasi, Plt Kalapas Kunjungi Direktur RSUD dr. RM Pratomo
    Jumat, 14-11-2025 - 12:45 WIB
    17 Kanwil Ditjenpas Riau Dampingi Komisi XIII DPR RI Tinjau Lapas Pekanbaru: Dorong Penguatan Pembinaan dan Pengawasan Lapas
    Jumat, 14-11-2025 - 12:43 WIB
    18 Sempat Dibawa KPK, Sekda Riau Kembali Jalani Aktivitas Seperti Biasa
    Kamis, 13-11-2025 - 11:07 WIB
    19 Pengembangan Kasus OTT di Riau, KPK Geledah Kendaraan Dinas Plt Gubri dan Sekdaprov
    Kamis, 13-11-2025 - 11:05 WIB
    20 Langkah Nyata Mengatasi Banjir Rob dan Menata Kota Lebih Baik
    Selasa, 11-11-2025 - 19:41 WIB
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © mediasindonews.com